#KerjaCerdas #KerjaTuntas

Kamis, 25 Juli 2024 Wira Puwadi, M.H., selaku Ketua Prodi Hukum Keluarga Fakultas Syariah IAIN Manado menjadi narasumber dalam rangka meningkatkan partisipasi masyarakat pada pengawasan pemilihan serentak Kepala Daerah Tahun 2024 yang dilaksanakan oleh Bawaslu Kecamatan Amurang Barat di Aula Mega Taru, Jaga 10 Desa Kapitu Kecamatan Amurang Barat.

Kegiatan rapat koordinasi ini mengusung tema “Rapat Koordinasi Pengawasan Partisiptif pada tahapan Pemilihan tahun 2024 di kecamatan Amurang barat” kegiatan ini dihadiri oleh Toko Agama, Toko Masyarakat, Ormas, TNI dan Polri.

Dalam materinya Wira Purwadi, M.H., memberikan pemahaman kepada masyarakat dan Pemilih Pemula yang sudah memiliki hak pilih untuk dapat menggunakan hak pilihnya, dan masyarakat perlu mendapatkan banyak informasi agar pemilu ini lancar, aman dan sukses serta menghasilkan kepuasan. Masyarakat pentingnya juga untuk melakukan pengawasan pada pemilihan kepala daerah Tahun ini.”ujanya”. (Adm/TU)

#Fasya #KerjaCerdas #KerjaTuntas


0 Komentar

Tinggalkan Balasan

Avatar placeholder